Pemdes Purwodadi memperingati HUT RI KE 77 dengan doa bersama

0
323

Banyuwangi, IP.News – Doa bersama yang dilaksanakan oleh Pemdes Purwodadi Kecamatan Gambiran Kabupaten Banyuwangi pada Tanggal 16 Agustus 2022 pukul 19,00 WIB bertempat di Balai Desa Purwodadi merupakan bentuk rasa syukur Pemdes bersama masyarakat atas kemerdekaan Republik Indonesia yang telah diperjuangkan oleh para Pahlawan kemerdekaan,

Kepala Desa Purwodadi, Drs Suyanto, dalam sambutannya menyampaikannya, kegiatan doa bersama dalam rangka memperingati HUT RI 77.bertujuan untuk menghormati para pahlawan yang telah berjuang memerdekakan Republik Indonesia.

Acara doa bersama yang dilaksanakan oleh Pemdes ditempatkan di Balai Desa Purwodadi, dan dihadiri oleh Kepala Desa, perangkap Desa, Babinsa, Bhabinkantibmas, BPD, KEPALA DUSUN, RT, RW, TOMAS, TOGA, serta masyarakat.
[
Kepala Desa mengajak kepada seluruh masyarakat Desa Purwodadi untuk mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia ( NKRI) dengan istilah NKRI harga mati, ini merupakan rasa patriotisme dan Nasionalisme,

Acara doa bersama yang dilaksanakan oleh Pemdes ditempatkan di Balai Desa Purwodadi, dan dihadiri oleh Kepala Desa, perangkap Desa, Babinsa, Bhabinkantibmas, BPD, KEPALA DUSUN, RT, RW, TOMAS, TOGA, serta masyarakat.

Salah satu tokoh masyarakat saat dikonfirmasi terkait kegiatan doa bersama yang dilaksanakan oleh Pemdes, menuturkan sangat mendukung kegiatan doa bersama, “ pasalnya kita tidak ikut berjuang tinggal mengisi kemerdekaan “. Ungkap Wanto warga Dusun Purwodadi Desa Purwodadi. (nur)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here